Suasana Perang Dunia II Masih Terdengar di Dresden



Dan uniknya tanpa memakai alat audio apapun anda bisa mendengar suasana peristiwa pemboman kota Dresden yang terjadi pada tanggal 13 Pebruari 1945, Bagaimana caranya? kok bisa? Anda hanya cukup menempelkan kedua sikut di sepanjang pagar besi di Brühl’s Terrace dan menutup kedua telinga maka suara desingan peluru, raungan pesawat tempur dan dentuman bom yang terjadi pada tanggal 13 Pebruari 1945 di tempat itu akan terdengar jelas.


Tempat ini dijadikan museum yang tentu saja unik karena kebanyakan museum biasanya berupa tampilan visual, benda ataupun suara yang memakai alat elektronik tapi museum ini menggunakan pagar besi sebagai media, mereka menyebutnya sebagai ‘Touched Echo’ , mengalirkan suara lewat pagar besi sebagai media dan menggunakan tulang sebagai perantara yang kemudian bisa sampai ke telinga, dan terdengarlah kembali suasana bersejarah itu.
Nih ada Videonya juga :


0 komentar:

Posting Komentar

IP
Adsense Indonesia Reviewmu.com adf.ly - shorten links and earn money! lowongan kerja di rumah Blog Advertising - Advertise on blogs with SponsoredReviews.com DreamTemplate - Web Templates Traffic Exchange with 160,000+ members Make Money Online! Earn $1000s Per Month! LinkGrand.com Blog Advertising - Get Paid to Blog Your website value?

My site is worth$5.00 Billion

PERHATIAN ! BOLEH COPY PASTE, TAPI KALAU ANDA TIDAK KEBERATAN MOHON CANTUMKAN SUMBER DENGAN LINKBACK KE BLOG INI.
free counters

SOAL-SOAL CPNS

HARTAKU

GRATIS

TUKAR LINK

IP
 

Kulit2 Kacang & Info Aneh Unik Lucu dan Menarik. Copyright 2008 All Rights Reserved Revolution Two Church theme by Brian Gardner Converted into Blogger Template by Bloganol dot com